loader image
02-April-2023

NEWS86

Ragam Warna Informasi

Polres Loteng Sukses Bongkar Kasus Pembunuhan

Loteng News86 – Polres Lombok Tengah berhasil mengungkap kasus pembunuhan MA (30) Dusun Tamping Desa Pengembur Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah, yang tengah hilang empat bulan lalu, dan jasadnya ditemukan di dalam sebuah pondasi rumah dipinggir jalan. 

Kapolres Loteng melalui Kasatreskrim AKP I Putu Agus Indra Permana. menjelaskan, setelah mendapatkan pengakuan dari pelaku, bahwa setelah dibunuh lalu korban dikubur dalam sebuah pondasi rumah dipinggir jalan raya Desa Pengembur, Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah.

Kemudian petugas langsung meluncur ke lokasi dimana korban dikubur dan jasad berhasil kita temukan walaupun masih tinggal tulang, dengan keadaan dibungkus menggunakan kain.” ungkap Kasat

Sementara perkembangan kasusnya kita tunggu hasil otopsi dan pemeriksaan lanjut terhadap pelaku.Saat polisi sudah mengamankan FA (38), yang diduga sebagai tersangka.Terang Kasat


BACA JUGA  Amankan Pelaku Penganiayaan,Kasat Reskrim Satu Masih Buron
%d blogger menyukai ini: